Kisah di Balik Kesuksesan Anggun C. Sasmi Dunia baru mulai mengenal nama Anggun ketika lagu “Snow on the Sahara” melejit ke puncak tangga lagu internasional.